PENGERTIAN BASIS DATA
Basis Data atau Database adalah kumpulan data berelasi yang disusun,diorganisasikan dan disimpan secara sistematik dalam media simpan komputer mengacu kepada metode-metode tertentu sedemikian rupa sehingga dapat diakses secara cepat dan mudah menggunakan program/aplikasi komputer untuk memperoleh data dari basis data tersebut.
OBJEKTIVITAS DAN KEUNTUNGAN BASIS DATA
1.Objektivitas Basis Data meliputi:
a.Accuracy(Keakuratan)
b.Availability(Ketersediaan)
c.Completeness(Kelengkapan)
d.Sped(Kecepatan dan Kemudahan)
e.Space(Efisiensi Ruang Penyimpanan)
f.Security(Keamanan)
g.Sharability(Kebersamaan Pemakaian)
2.Keuntungan Basis Data:
a.Data dapat digunakan bersama
b.Redudansi atau duplikasi dapat dikurangi
c.Inkosintesi data dapat dihindari
d.Dukungan transaksi dapat diberikan
e.Integitas dapat terpelihara
f.Keamanan dapat dilaksanakan dan di tingkatkan
g.Keseimbangan konflik kebutuhan dapat terkendali
h.Standardisasi dapat dilaksanakan dan ditingkatkan.
MESIN BASIS DATA
Istilah lain dari mesin basis data adalah Database Server,dalam pengartiannya istilah ini adalah perangkat lunak yang memberikan pelayanan basis data kepada perangkat lunak lainnya atau komputer pada suatu jaringan komputer atau sering disebut dengan client-server
Blogroll
Labels
- Agama (1)
- ATTITUDE (2)
- Basis Data (4)
- cerita (4)
- cerpen (9)
- Hijrah (2)
- IPS (1)
- Java (5)
- Kewirausahaan (1)
- Mini Novel (1)
- PHP (7)
- PKN (1)
- Puisi (1)
- Sekilas Cerita (1)
- Sekilas Cerita :D (8)
About
Jumat, 05 Oktober 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar